Manchester City Mundur Dari Liga Super Eropa Menyusul Kemarahan Fans & Kritikan Guardiola
ISTANAGOAL Kompetisi breakaway mendapatkan kritikan luas dari fans dan memaksa klub Liga Primer Inggris tersebut berpikir ulang.
Manchester City akan menarik diri dari Liga Super Eropa yang menimbulkan kontroversi besar, dengan klub mengonfirmasi hal tersebut.
Seperti diketahui, 12 klub termasuk City, Manchester United, Liverpool, Juventus, Inter Milan, telah mengumumkan untuk membuat sebuah kompetisi baru yang mendapatkan kritikan luas dari seluruh fans.
Suporter Man City yang marah melakukan protes dengan meletakkan berbagai banner di luar Etihad Stadium, dan mereka bahkan merencanakan untuk menggelar demonstrasi.
Dengan berbagai tekanan dan kritikan dari berbagai sudut, manajemen Man City merasa khawatir dengan semua reaksi negatif tersebut, sehingga memutuskan untuk menarik diri dari Liga Super.
“Manchester City dapat mengonfirmasi bahwa klub secara resmi memberlakukan prosedur untuk mengundurkan diri dari grup yang mengembangkan rencana untuk Liga Super Eropa,” tulis pernyataan klub.
Sebelumnya
Pep Guardiola sangat geram dengan situasi yang ada, dan ia tidak segan menunjukkan hal tersebut dalam konferensi pers jelang pertandingan menghadapi Aston Villa.
“Bukan olahraga ketika tidak ada hubungan antara usaha dan kesuksesan, itu bukan olahraga,” ujarnya.
“Bukan olahraga jika tidak masalah jika Anda kalah. Saya sudah banyak mengatakan, saya ingin kompetisi terbaik. Tidak adil jika tim berjuang di papan atas dan tidak bisa lolos.”
Klik Untuk Di Sini Untuk Daftar !!!
LIVE CHAT 24 JAM
LINE : Istanagoal
FB : Istana Goal
WHATSAPP : +855967043548
Min Depo : Rp 25.000,-
Min WD : Rp 50.000,-
BONUS DEPOSIT HARIAN